Informasi Seputar Harga Awning Per Meter Dan Perbedaannya Dengan Kanopi
Banyak orang yang mengira bahwa harga awning per meter sama halnya dengan harga kanopi. Padahal kedua jenis benda tersebut jelas memiliki harga yang berbeda. Hal tersebut juga berkaitan dengan perbedaan yang dimiliki di antara keduanya.
Perbedaan yang pengaruhi harga awning per meter dan juga kanopi
Meskipun dikenal dengan fungsi yang tidak jauh berbeda. Faktanya kehadiran awning dan kanopi jelas sangat berbeda. Hal ini ditunjukkan dari segi bentuk, proses pemasangan hingga harga yang ditawarkannya.
Awning dikenal sebagai tenda yang umumnya dipasang pada area luar rumah dan menempel pada bagian tembok. Selain fungsinya yang dapat melindungi area luar rumah dari panas dan juga hujan. Awning juga hadir dengan ukuran yang beragam, ada yang hanya berukuran sesuai dengan lebar jendela, namun ada pula yang memiliki ukuran lebih luas.
Sementara itu, untuk kanopi sendiri ia lebih dikenal dengan bagian yang terpisah dari tembok. Dalam hal ini ia hadir dengan tiang penyangga yang kuat seperti halnya pada Kanopi Sunlouvre. Dengan kata lain, kanopi hadir dengan struktur bangunan tersendiri, karena itulah proses pemasangan dan harga yang ditawarkannya jauh lebih tinggi.
Selain perbedaan di bagian atas tadi, ada pula beberapa faktor lainnya yang dapat mempengaruhi harga awning kain per meter. Seperti halnya dari segi bahan material rangka yang digunakan. Untuk kerangka dengan bahan yang kuat dan tahan lama, tentunya ia akan dijual dengan harga yang lebih tinggi.
Kemudian bagian lainnya yang juga turut mempengaruhi harga awning gulung adalah kain yang digunakan pada bagian atapnya. Jenis kain tersebut dikenal sebagai kain membrane yang dapat melindungi dan juga menghadirkan kesan penggunaan yang lebih elegan.
Sementara itu, ada pula jenis bahan lain yang digunakan pada bagian atapnya. Seperti halnya penggunaan bahan fiber atau bahkan jenis kain lainnya. Hal tersebut juga dapat mempengaruhi harga yang dimilikinya karena berkaitan dengan ketahanan serta ketebalan yang dimilikinya.
Kelebihan dari awning sebagai atap halaman rumah
Dalam penggunaannya, awning gulung menghadirkan banyak manfaat bagi para penggunanya. Manfaat tersebut berkaitan dengan kelebihan yang dimilikinya, seperti halnya:
-
Perlindungan langsung dari terik matahari dan juga hujan.
Seringkali digunakan pada bagian luar rumah, penggunaan awning tentunya tidak jauh berbeda dengan kanopi. Dalam hal ini, ia dapat membantu Anda untuk memberikan perlindungan bagi area tertentu dari panas matahari dan juga guyuran air hujan.
-
Menghadirkan kesan yang nyaman dan aman
Selain aman untuk digunakan, awning juga dapat menghadirkan rasa nyaman bagi pengguna. Karena area yang ingin dilindunginya dapat terjaga dengan baik.
-
Harga pemasangan lebih rendah
Karena proses pemasangan yang lebih mudah, harga pemasangan awning pun juga lebih rendah dibandingkan dengan pemasangan kanopi pada umumnya.
Itulah kiranya penjelasan singkat mengenai perbedaan awning dengan kanopi serta kelebihan yang mempengaruhi harganya.
Leave a Reply
Want to join the discussion?Feel free to contribute!